Blog Manajemen NGO merupakan blog yang ditujukan untuk menampung segala tulisan terkait Manajemen pengelolaan organisasi, dalam hal ini organisasi nirlaba seperti ornop. Melalui adanya blog ini, kami harapkan adanya pertukaran pengetahuan dan informasi diantara para pengunjung, baik melalui pengiriman bahan bacaan, maupun melalui komentar/tanggapan atas tulisan yang ditampilkan.
Kehadiran blog ini tidak terlepas dari rencana tindak lanjut yang dirumuskan oleh peserta NGO Management Certificate Program angkatan ke VII yang diadakan oleh Pacivis.
Teriring harapan dari kami, semoga blog ini bermanfaat bagi kita semua.
NGOMCP VII Team's
Kehadiran blog ini tidak terlepas dari rencana tindak lanjut yang dirumuskan oleh peserta NGO Management Certificate Program angkatan ke VII yang diadakan oleh Pacivis.
Teriring harapan dari kami, semoga blog ini bermanfaat bagi kita semua.
NGOMCP VII Team's